Dishub Aceh Singkil Terjunkan Personil di Pajak Sore Ujung Bawang Atasi Kemacetan Lalu Lintasi

SYAHBUDDIN PJ

- Redaksi

Rabu, 6 November 2024 - 15:02 WIB

5062 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Aceh

Dishub Aceh Singkil Terjunkan Personil di Pajak Sore Ujung Bawang Atasi Kemacetan Lalu Lintasi

ADVERTISEMENT

banner 300x250

SCROLL TO RESUME CONTENT

Aceh Singkil, | Detik Aceh.com ~ Dinas Perhubungan (Dishub) Kabupaten Aceh Singkil terjunkan sejumlah personil dipajak sore Desa Ujung Bawang Kecamatan Singkil Kabupaten Aceh Singkil pada Rabu (06/11/2024) untuk mengatasi kemacetan lalu lintas.

Kepala Dishub Aceh Singkil, Syam’un NST. ST. menyebut, pajak sore ujung Bawang yang kerap menimbulkan kemacetan sehingga mengganggu arus lalu lintas jalan lintas.

Selain tingginya volume kendaraan, tatanan parkir yang kurang teratur juga menjadi salah satu penyebab kemacetan.

Untuk menyikapi hal itu, pihaknya mengerahkan 2 personil di pajak sore didampingi Kaur Pemerintahan setempat, guna mengurai kemacetan.

Adapun 2 orang personil Dishub ialah, yakni : Rahmayuddin & Olga Pahrozi. Selaku petugas Lalu Lintas (Lalin) Dishub, sedangkan Kaur Pemerintahan setempat yakni Khalikul Sakda Berutu. Mereka bersama- sama melakukan pengamanan sekaligus mengurai kemacetan di jalan lintas ujung Bawang menuju sebatang gunung meriah. Giat tersebut dilaksanakan mulai dari siang hingga sore ,” ujarnya

Ia mengakui, arus lalu lintas di jalan lintas tersebut terbilang tinggi setiap adanya kegiatan pajak sore, sehingga dinilai rawan terhadap potensi kemacetan maupun kecelakaan lalu lintas.

“Untuk itu kita mencoba mengurai kemacetan dengan menurunkan personil di pasar tersebut dalam giat pengamanan atau piket,” terangnya.

Untuk saat ini, Dinas Perhubungan Aceh Singkil rutin menerjunkan personil di pajak sore di Desa ujung Bawang Kecamatan singkil.

“Sekarang kita fokuskan giat pengamanan ini di pajak sore yang di Kecamatan Singkil karena lokasinya sangat rawan terjadi kemacetan,” pungkasnya.(*)
{Khalikul Sakda}

Berita Terkait

Pastikan Keamanan Idul Fitri, Polres Pidie Jaya Gelar Apel Pasukan Operasi Ketupat
Polres Aceh Singkil Gelar Operasi Ketupat Seulawah 2025: Pastikan Keamanan Mudik Idul Fitri 1446 H yang Aman, Nyaman, dan Lancar
Pastikan Keamanan Idul Fitri, Polres Pidie Jaya Gelar Apel Pasukan Operasi Ketupat
Pelaku Penyiraman Air Keras di Lhokseumawe Dilimpahkan ke Kejaksaan
Polres Pidie Jaya dan Insan Pers Berbuka Puasa Bersama, Perkuat Sinergi demi Kamtibmas yang Kondusif
Kapolres Pidie Jaya Sidak Pasar dan SPBU: Pastikan Stok Sembako dan BBM Stabil Selama Ramadhan
Ikut Giat Safari Ramadhan Wagub, IWO PW Aceh Sempatkan Konsolidasi Dengan PD Kota Subulussalam
Tim Puslitbang Polri Teliti Profesionalitas dan Mitigasi Etik di Polres Pidie Jaya

Berita Terkait

Kamis, 20 Maret 2025 - 22:11 WIB

Pastikan Keamanan Idul Fitri, Polres Pidie Jaya Gelar Apel Pasukan Operasi Ketupat

Kamis, 20 Maret 2025 - 21:45 WIB

Polres Aceh Singkil Gelar Operasi Ketupat Seulawah 2025: Pastikan Keamanan Mudik Idul Fitri 1446 H yang Aman, Nyaman, dan Lancar

Kamis, 20 Maret 2025 - 16:47 WIB

Pastikan Keamanan Idul Fitri, Polres Pidie Jaya Gelar Apel Pasukan Operasi Ketupat

Kamis, 20 Maret 2025 - 04:52 WIB

Polres Pidie Jaya dan Insan Pers Berbuka Puasa Bersama, Perkuat Sinergi demi Kamtibmas yang Kondusif

Rabu, 19 Maret 2025 - 18:05 WIB

Kapolres Pidie Jaya Sidak Pasar dan SPBU: Pastikan Stok Sembako dan BBM Stabil Selama Ramadhan

Rabu, 19 Maret 2025 - 11:05 WIB

Ikut Giat Safari Ramadhan Wagub, IWO PW Aceh Sempatkan Konsolidasi Dengan PD Kota Subulussalam

Selasa, 18 Maret 2025 - 22:47 WIB

Tim Puslitbang Polri Teliti Profesionalitas dan Mitigasi Etik di Polres Pidie Jaya

Selasa, 18 Maret 2025 - 09:56 WIB

Polri Berduka, Kapolsek dan Dua Anggota Gugur Saat Bertugas di Way Kanan

Berita Terbaru