Kaesang Pangarep: PSI Dukung Penuh Pasangan AMAL di Pilkada Aceh Selatan, Kerena Potensial Menang

REDAKSI BANDA ACEH

- Redaksi

Selasa, 12 November 2024 - 14:15 WIB

5062 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kaesang Pangarep: PSI Dukung Penuh Pasangan AMAL di Pilkada Aceh Selatan, Kerena Potensial Menang

Aceh Selatan: Dalam kunjungan kerja ke Aceh pada Senin malam (11/11/2024), Ketua Umum Partai Solidaritas Indonesia (PSI) Kaesang Pangarep menegaskan komitmen penuh partainya untuk mendukung pasangan calon Bupati dan Wakil Bupati Aceh Selatan, Tgk Amran dan Akmal (AMAL), dalam Pilkada yang akan datang. Pertemuan yang berlangsung dalam suasana hangat itu juga dihadiri oleh Ketua DPD PSI Aceh Selatan, Sariman Arma, Sekwil PSI Aceh, Al-Qudri, Razikin, serta Dewan Pembina PSI Aceh Selatan, Tgk Abrar Muda.

Dalam kesempatan tersebut, Kaesang menyampaikan bahwa PSI akan “all out” memberikan dukungan kepada pasangan AMAL. Ia juga berpesan agar pasangan AMAL tetap fokus pada kepentingan rakyat jika terpilih nanti, terutama dalam meningkatkan kesejahteraan masyarakat Aceh Selatan.

ADVERTISEMENT

banner 300x250

SCROLL TO RESUME CONTENT

“PSI mendukung penuh, dan kami harap AMAL fokus pada kesejahteraan masyarakat,” ujar Kaesang, menegaskan kembali komitmen partainya untuk perubahan yang lebih baik di Aceh Selatan.

Selain itu, Kaesang mengimbau agar seluruh pihak menjaga suasana damai selama proses Pilkada. Ia mengajak semua elemen untuk berpolitik dengan semangat riang dan tanpa permusuhan.

“Mari berpolitik dengan riang, tanpa permusuhan. Jadikan Pilkada ini pesta demokrasi yang damai dan menggembirakan bagi semua,” tutup Kaesang.

Dukungan penuh dari PSI ini diharapkan dapat memberikan dampak positif dalam kontestasi Pilkada Aceh Selatan, sekaligus mendorong terciptanya atmosfer demokrasi yang sehat dan damai.(Heri)

Berita Terkait

Kepemimpinan Mualem-Dekfad adalah Harapan Baru Mewujudkan Legalisasi Pertambangan Rakyat di Aceh
KARENA “BODOH” PEMDA KABUPATEN ACEH SELATAN DI TIPU OLEH PT PSU PULUHAN TAHUN LAMANYA
PUSDA Nilai Kapolres Aceh Selatan AKBP Mughi Prasetyo Sukses Ciptakan Pilkada Damai 2024
FoSMAS Apresiasi Pemkab Aceh Selatan dalam Pencairan Siltap Perangkat Gampong dan Rutin Kantor Camat
GerPALA Siap Menjadi Mitra Strategis dan Mitra Kritis Kepemimpinan Aceh Selatan Maju
Kompas Apresiasi Pj Bupati Aceh Selatan Atas Terlaksananya Pilkada Yang Damai Di Aceh Selatan
Dekfadh Center Abdya Imbau Relawan Bekerja Serius dan Bijak dalam Memenangkan H. Muazakir Manaf (Mualem) dan H.Fadhlullah.SE
APH dan Inspektorat Aceh Selatan, Diminta Audit DD Gampong Lhok Sialang Rayeuk, Diduga Berbaur Korupsi.

Berita Terkait

Rabu, 26 Maret 2025 - 06:31 WIB

Kanwil Bea Cukai Aceh Perkuat Komitmen Pengarusutamaan Gender di Lingkungan Kerja

Rabu, 26 Maret 2025 - 01:43 WIB

Ketua Influencer Badan Pemenangan Aceh, Tarmizi AGe, Dukung Gekrafs Aceh Dorong Pembentukan Dinas Ekonomi Kreatif

Selasa, 25 Maret 2025 - 23:07 WIB

Polda Aceh Perlombakan Call Center 110: Upaya Memotivasi Operator agar Makin Responsif

Selasa, 25 Maret 2025 - 01:30 WIB

Lonjakan Harga Tiket Pesawat ke Aceh, SAPA Desak Pemerintah Segera Bertindak

Senin, 24 Maret 2025 - 14:22 WIB

Ny. Habibatussania Safriadi Resmi Dilantik sebagai Ketua TP PKK, Dekranasda, dan Bunda PAUD Aceh Singkil Periode 2025-2030 Di Banda Aceh.

Jumat, 21 Maret 2025 - 05:15 WIB

DEMA UIN AR-RANIRY Gelar FGD “Tantangan Dan Ancaman Digitalisasi: Menjaga Stabilitas Sosial Di Era Revolusi Industri 4.0”

Kamis, 20 Maret 2025 - 02:35 WIB

PLN UID Aceh Salurkan Donasi untuk Gaza Melalui LAZNAS YAKESMA

Kamis, 20 Maret 2025 - 02:22 WIB

Abu Razak Berpulang, Tarmizi Age: Selamat Jalan, Pejuang dan Pemimpin Kami

Berita Terbaru