APH dan Inspektorat Aceh Selatan, Diminta Audit DD Gampong Lhok Sialang Rayeuk, Diduga Berbaur Korupsi.

(Pewarta: T.M.Raja)

- Redaksi

Rabu, 13 November 2024 - 15:40 WIB

50309 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Aceh Selatan. Realisasi anggaran dana desa Gampong Lhok Sialang Rayeuk Kecamatan Pasi Raja Kabupaten Aceh Selatan, sejak dua tahun belakangan ini, terkesan jadi sorotan masyarakat Gampong setempat terkait dugaan penggunaan Dana desa yang sarat masalah.

Sejumlah realisasi anggaran yang diduga sarat masalah tersebut, seperti anggaran yang di plotkan untuk pemberdayaan masyarakat, anggaran penanganan kesehatan (Pos Syandu) dan Anggaran penyelenggaraan pemerintahan desa, serta anggaran untuk Ketahanan Pangan Gampong Lhok Sialang Rayeuk kecamatan Pasi Raja.

Berdasarkan informasi dari beberapa Warga Gampong Lhok Sialang Rayeuk, yang di terima awak media ini pada Minggu 11 November 2024, dan Warga tersebut mengatakan, adanya dugaan realisasi Dana Desa di Gampong Lhok Sialang Rayeuk Pasi Raja, sejak dua tahun terakhir ini, yaitu tahun 2023 dan 2024, terkesan tidak tepat sasaran dan adanya realisasi yang tak beres.

ADVERTISEMENT

banner 300x250

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Alias realisasi anggaran fiktif di beberapa item kegiatan, yang diduga sengaja dilakukan oleh Oknum kuasa pengguna anggaran di Gampong Lhok Sialang Rayeuk dan bekerja sama dengan pihak pendamping desa, serta Oknum Pegawai di Kantor camat kecamatan Pasi Raja”Terang seorang warga lewat Pesan Chat WhatsApp yang di terima awak media ini.

“Pasalnya, dari beberapa item kegiatan, yang di cantumkan dalam APBG tahun 2023 dan 2024, ketika pelaksanaan dan realisasinya dilapangan, sangat-sangat tidak sesuai dengan fakta dan Realita, seperti usulan masyarakat dalam Musrenbang sebelumnya, besar dugaan anggaran DD Gampong Lhok Sialang kebanyakan di gunangkan oleh pihak kuasa pengguna anggaran untuk hal-hal kepentingan yang tidak jelas Ujutnya.” Tulis Warga Tersebut

Seperti, Pengguna anggaran Dana desa tahun 2023, dengan jumlah pagu anggaran mencapai 923 Juta lebih.

Dan di Tahun 2024 Dana desa untuk Gampong Lhok Sialang Rayeuk, kecamatan Pasi Raja kabupaten Aceh Selatan, meningkat mencapai 1,24 Milyar.

Namun.”Lanjutnya Warga dimaksud. Sampai Kini, banyak Kejanggalan yang terjadi dalam pengelola keuangan, anggaran dana Desa di Gampong kami, yang kami lihat saat ini, masih banyak anggaran dana Desa yang belum digunakan, oleh pihak kuasa pengguna anggaran Desa Lhok Sialang sampai sekarang, besar kemungkinan Dana desa Gampong kami, di gunakan oleh oknum Keuchik, secara sepihak untuk kepentingan pribadinya.

“Saya rasa itu memang sengaja tidak langsung di gunakan uang desa oleh pihak Keuchik dan bendahara Gampong yang kerja sama dengan pihak kecamatan.”terang Warga Tersebut dalam Chat WhatsApp yang diterima

“Kami masyarakat sangat berharap kepada pihak penegak hukum di kabupaten Aceh Selatan, untuk segera mungkin dapat menelusuri melakukan pemeriksaan atau Audit Penggunaan dan realisasi anggaran dana  desa Gampong Lhok Sialang Rayeuk Pasi Raja, mulai dari anggaran tahun 2023 dan tahun 2024.

“Besar dugaan adanya penyimpangan, dalam realisasi dana desa Gampong kami, yang terkesan di selewengkan oleh oknum penguasa jabatan di Gampong kami.

karena pengololaannya sangat-sangat tidak sesuai dengan hasil kesepakatan bersama, dan yang tercantum didalam APBG, sehingga kami masyarakat, menimbulkan kecurigaan dan mempertanyakan melalui pihak terkait atau pihak penegak Hukum.”Harap Warga tersebut dalam Tulisannya yang dikirim kepada media ini.

Sementara itu, ketika di konfirmasi dengan Keuchik Gampong Lhok Sialang Rayeuk kecamatan Pasi Raja Aceh Selatan, HARISNA FAISAL mengatakan dan membenarkan hal itu, serta Mengatakan Mantaaap berita tersebut.Rabu (13/11/2024)

(Editor: T.M.Raja)

Berita Terkait

Mantan Direktur Kilang Pertamina Buka Suara, Uraikan Takaran Ambisi Kilang 1 Juta Barel Menteri ESDM
Oknum Kepsek MIS Bambel Agara Diduga Tilep Dana Bos
Kepemimpinan Mualem-Dekfad adalah Harapan Baru Mewujudkan Legalisasi Pertambangan Rakyat di Aceh
Ini Tanggapan Dinas Sosial Aceh Utara Terkait Pemberitaan Dinas Tersebut Jadi Tempat Penitipan Pokir dewan
KARENA “BODOH” PEMDA KABUPATEN ACEH SELATAN DI TIPU OLEH PT PSU PULUHAN TAHUN LAMANYA
Rp 750 Juta Dana Bos MAN 1 Kota Langsa Tahun 2024 Diduga Realisasinya Ada Yang Fiktif APH di Minta Panggil Kepala MAN Tersebut
Rp 2 Milyar Lebih Dana (BUMG) Bersama 21 Gampong Kecamatan Lhoksukon, Diduga Raib di Tangan Pengurus (LHP) Inspektorat Telah Keluar (KEJARI dan POLRES) Aceh Utara Diminta Bertindak
Masyarakat Meminta APH Priksa Aset BUMDes Desa Suka Makmur

Berita Terkait

Jumat, 21 Maret 2025 - 01:28 WIB

Apel Gelar Pasukan Operasi Ketupat Seulawah 2025, Polres Gayo Lues Siap Amankan Idul Fitri 1446 H

Kamis, 20 Maret 2025 - 00:28 WIB

Kodim 0113/ Gayo Lues Gelar Pembagian Takjil Gratis Kepada Pengguna Jalan Yang Melintas Di Depan Pendopo Gayo Lues

Senin, 17 Maret 2025 - 15:47 WIB

Sat Reskrim Polres Gayo Lues Bersama Disperindagkop Lakukan Pengecekan Volume “MINYAK KITA” yang Beredar di Wilayah Gayo Lues

Senin, 17 Maret 2025 - 15:12 WIB

Dalam sepekan Satresnarkoba Polres Gayo Lues berhasil Gagalkan Ratusan Kilogram Ganja Lintas Provinsi

Rabu, 12 Maret 2025 - 00:53 WIB

Kapolres Gayo Lues Kunjungi Lapas Kelas IIB Blangkejeren, Tinjau Keamanan dan Titik Rawan

Kamis, 6 Maret 2025 - 11:01 WIB

Babinsa Desa Pangur Pos Ramil Dabun Gelang Komsos bersama pengrajin Batu Bata

Selasa, 4 Maret 2025 - 15:30 WIB

Personel Polwan Polres Gayo Lues Gelar Bagi Takjil Kepada Pengguna Jalan Yang Tertib Berlalu Lintas

Kamis, 27 Februari 2025 - 23:05 WIB

Kapolres Gayo Lues Serahkan Daging Meugang Kepada Insan Pers

Berita Terbaru

ACEH TENGAH

Apakah Kami Orang Gayo “Ditinggalkan”

Jumat, 21 Mar 2025 - 04:30 WIB