PT. BSP Nagan Raya Berikan Bantuan Sembako Dua Desa Untuk Warga Fakir Miskin

REDAKSI

- Redaksi

Jumat, 20 Desember 2024 - 13:01 WIB

5055 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

oplus_1024

oplus_1024

Suka Makmue : Pabrik Kelapa Sawit (PKS) PT Beurata Subur Persada (BSP), Desa Babah Dua, Kecamatan Tadu Raya, Nagan Raya, menyalurkan bantuan Coorporate Social Responsibility (CSR) pada Jum’at 20 Desember 2024.

Bantuan CSR sembako Tanggung Jawab Sosial dan Lingkungan Perusahaan (TJLSP) hasil Musrenbang Tingkat Kabupaten Nagan Raya melalui Bappeda Tahun 2024 . Paket sembako ini tahap ke Terakhir yang di salurkan oleh Perusahaan PT BSP kepada masyarakat dan diserahkan di dua titik yakni Desa Babah Dua Kecamatan Tadu Raya dan Desa Ujong Fatihah Kecamatan Kuala itu untuk menekan kemiskinan ekstrem di Kabupaten Nagan Raya.

“CSR Paket sembako TJLSP diserahkan berdasarkan hasil Musrenbang Bappeda Tahun 2024 dan bantuan ini tahap terakhir dari PT Beurata Subur Persada,” kata Manager PT BSP, Adriansyah M. Lubis melalui Humas, Marwan.

ADVERTISEMENT

banner 300x250

SCROLL TO RESUME CONTENT

Ia menjelaskan, penyerahan 29 paket bantuan CSR sembako yang diserahkan dua gampong ini merupakan bentuk tanggung jawab sosial dan lingkungan perusahaan kepada masyarakat.

Adapun barang yang di berikan yakni Gula. Minyak Goreng. Telur. Dan Beras.

“Paket CSR sembako diserahkan 15 orang di desa babah dua Kecamatan Tadu Raya dan 14 orang dari Desa Ujong Fatihah Kecamatan Kuala Kabupaten Setempat, dengan total 29 paket, jadi ini bagian CSR PT BSP yang 30 persen data dikelola oleh Bappeda Nagan Raya ,dan kami menyalurkan sesuai data dari Bappeda,”jelasnya.

Marwan menyebutkan, penyaluran CSR dari BSP setiap tahunnya dilakukan, selain paket sembako juga ada penyerahan bantuan modal usaha, bantuan ternak, Beasiswa, dan lainnya.

“Ini rutin setiap tahun di lakukan dari PT BSP,” Yang berlokasi PKS di Desa Babah Dua Kecamatan Tadu Raya Nagan Raya Provinsi Aceh” demikian tutupnya.

Amatan awak media Dalam kegiatan penyerahan CSR terebut turut didampingi Manager PT. BSP Adriansyah M. Lubis, KTU Muhammad Rizky Armayanda. ST. Humas. PT BSP, Marwan, Samsul Bahri. (Kades ) Perangkat desa dan perwakilan Bappeda Nagan Raya.

Sementara itu, Kepala Bappeda Nagan Raya, Rahmatullah melalui perwakilannya, Nelly Syarifah mengatakan, bantuan CSR PT BSP diserahkan untuk menekan kemiskinan ekstrim di untuk masyarakat Kabupaten Nagan Raya.

“Bantuan CSR bukan hanya sembako, namun juga bantuan Modal Usaha, Bantuan Ternak kambing, Bantuan untuk Anak sekolah tingkat Dasar ,” katanya

Ia berharap dengan penyerahan bantuan CSR sembako kepada masyarakat bisa menekan angka kemiskinan ekstrim di Nagan Raya, khususnya masyarakat sekitar lingkungan perusahaan.

“Target kita untuk menekan angka kemiskinan ekstrim, dan data ini berdasarkan hasil survey dari Bappeda bersama pihak Gampong,” demikian tutupnya.

Kades Babah Dua Samsul Bahri mengukapkan terimakasih kepada Pimpinan Perusahaan Pabrik Kelapa Sawit (PKS) PT Beurata Subur Persada (BSP) yang selama ini sangat peduli kepada Masyarakat kami.

Dan dengan adanya bantuan yang diberikan oleh Perusahaan PT BSP, masyarakat sudah mengurangi beban dalam Rumah Tanga. Ucapnya.

Dikesempatan yang sama Salah satu Kelompok Penerima Manfaat ( KPM ) mengukapkan terimakasih Kepada Pimpinan Perusahaan PT.BSP yang selama ini sering membantu masyarakat kurang mampu, anak Yatim, dan anak sekolah tingkat SD.

Dan dengan adanya bantuan dari Perusahaan kami sudah membantu beban dalam Rumah Tanga. Ucapnya Marwati Warga Desa Babah Dua yang didampingi Nuraini Warga Desa Ujong Fatihah.( red)

Berita Terkait

Ratusan Anak Yatim Ring Satu PT Socfindo Seunagan Nagan Raya Terima Bantuan
Barisan Intelektual Muda Beutong Mendesak Pemkab Nagan Raya Segera Memperbaiki Ancaman Erosi Sungai Desa Meunasah Dayah
Anggota DPRK Nagan Raya, Hadiri Penutupan Safari Ramadhan Dewan Dakwah Islamiyah Indonesia.
YARA Desak Imigrasi Kelas II Meulaboh Untuk Melakukan Pengawas WNA Yang Berwisata
Dayah Nur Darissalam Desa Ie Beudoh Memperingati Isra’ Mi’raj bersama Abuya Syehk H. Amran Waly Al Khalidi
Rapeater RAPI Kecamatan Seunagan Timur Sudah Terpasang Dan Sudah Aktif.
Jum’at Berkah PT. Socfindo Seumayam Gelar Peusijuk Fadhil.
Awas Modus Penipuan Jual Radio (HT ) Lewat Akun Facebook. Banyak Sudah Korban.

Berita Terkait

Kamis, 20 Maret 2025 - 22:11 WIB

Pastikan Keamanan Idul Fitri, Polres Pidie Jaya Gelar Apel Pasukan Operasi Ketupat

Kamis, 20 Maret 2025 - 21:45 WIB

Polres Aceh Singkil Gelar Operasi Ketupat Seulawah 2025: Pastikan Keamanan Mudik Idul Fitri 1446 H yang Aman, Nyaman, dan Lancar

Kamis, 20 Maret 2025 - 16:47 WIB

Pastikan Keamanan Idul Fitri, Polres Pidie Jaya Gelar Apel Pasukan Operasi Ketupat

Kamis, 20 Maret 2025 - 04:52 WIB

Polres Pidie Jaya dan Insan Pers Berbuka Puasa Bersama, Perkuat Sinergi demi Kamtibmas yang Kondusif

Rabu, 19 Maret 2025 - 18:05 WIB

Kapolres Pidie Jaya Sidak Pasar dan SPBU: Pastikan Stok Sembako dan BBM Stabil Selama Ramadhan

Rabu, 19 Maret 2025 - 11:05 WIB

Ikut Giat Safari Ramadhan Wagub, IWO PW Aceh Sempatkan Konsolidasi Dengan PD Kota Subulussalam

Selasa, 18 Maret 2025 - 22:47 WIB

Tim Puslitbang Polri Teliti Profesionalitas dan Mitigasi Etik di Polres Pidie Jaya

Selasa, 18 Maret 2025 - 09:56 WIB

Polri Berduka, Kapolsek dan Dua Anggota Gugur Saat Bertugas di Way Kanan

Berita Terbaru