Berkat Kolaborasi Hebat! ZISWAF Ubah Aceh Singkil Jadi Lebih Sejahtera

SYAHBUDDIN PJ

- Redaksi

Senin, 13 Januari 2025 - 19:01 WIB

50319 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Aceh Singkil | Detik Aceh.com ~ Berkat Kolaborasi yang solid antara Baitul Mal Aceh Singkil, pemerintah daerah, perusahaan, dan masyarakat telah mengubah wajah Aceh Singkil. Melalui pengelolaan Zakat Infak Sedekah Dan Wakaf (ZISWAF) yang efektif, ribuan masyarakat telah merasakan manfaat nyata dari program-program pemberdayaan tersebut.

ZISWAF bukan hanya kewajiban agama, tetapi juga menjadi kekuatan penggerak pembangunan di Aceh Singkil. Kerja sama yang erat antara berbagai pihak telah membuktikan bahwa dengan gotong royong, kita dapat menciptakan perubahan yang lebih baik.

ADVERTISEMENT

banner 300x250

SCROLL TO RESUME CONTENT

Hal ini terungkap dalam sosialisasi dan edukasi ZISWAF yang digelar oleh Baitul Mal Aceh Singkil yang berlangsung di aula Bappeda Aceh Singkil, pada Senin (13/01/2025) berjalan aman & penuh khidmat.

Ketua Badan Baitul Mal Aceh Singkil, H. Muhammad Saripuddin B, M.A, dalam sambutannya menyampaikan apresiasi yang sebesar-besarnya kepada pemerintah daerah, perusahaan, & masyarakat, di Kabupaten Aceh Singkil yang telah memberikan kontribusi. “Kontribusi dari sektor bisnis sangat krusial dalam memajukan kesejahteraan masyarakat dan mendukung berbagai program yang ada di Baitul Mal Aceh Singkil,” ujarnya.

H. Muhammad Saripuddin B, M.A., dengan antusias mengungkapkan bahwa kegiatan sosialisasi ini merupakan langkah strategis untuk meningkatkan partisipasi aktif pemerintah daerah, perusahaan, dan masyarakat, dalam program (ZISWAF) Beliau menegaskan bahwa sinergi yang kuat antara lembaga keagamaan dan sektor bisnis akan menjadi kunci dalam memaksimalkan potensi (ZISWAF) untuk memberikan manfaat yang lebih luas bagi masyarakat Aceh Singkil. Melalui kerjasama ini, diharapkan semakin banyak pemerintah daerah, perusahaan, dan masyarakat, yang menyadari pentingnya tanggung jawab sosial mereka dan ikut berkontribusi dalam membangun masyarakat yang lebih sejahtera.

H. Ir. Asmardin, MM, dalam paparannya, memberikan pemahaman yang mendalam mengenai manfaat zakat bagi pemerintah daerah, perusahaan, & masyarakat, Beliau menjelaskan bahwa zakat bukan hanya kewajiban agama, tetapi juga merupakan investasi sosial yang menguntungkan, ” ujarnya,

Lanjutnya, Dengan menyalurkan zakat, pemerintah daerah, perusahaan, & masyarakat tidak hanya membersihkan hartanya, tetapi juga meningkatkan reputasi dan citra positif di mata masyarakat. Penelitian menunjukkan bahwa pemerintah daerah, perusahaan, & masyarakat, yang peduli pada tanggung jawab sosialnya cenderung memiliki kinerja keuangan yang lebih baik dalam jangka panjang, ” sebutnya,

Selain itu, zakat juga dapat berkontribusi pada pencapaian Tujuan Pembangunan Berkelanjutan, seperti pengurangan kemiskinan dan peningkatan kualitas hidup pemerintah daerah, perusahaan, masyarakat & lainnya yang ada di kabupaten aceh Singkil berhasil meningkatkan produktivitas. pemerintah daerah, perusahaan, & masyarakat setelah menerapkan program zakat,
pemerintah daerah, perusahaan, & masyarakat
merasa lebih termotivasi bekerja untuk pemerintah daerah, perusahaan, & masyarakat yang peduli pada sesama.

Azma Syah Putri, M.SE, selaku Kepala Sekretariat Baitul Mal Aceh Singkil, menekankan pentingnya meningkatkan kesejahteraan mustahik sebagai langkah strategis dalam mengurangi angka kemiskinan, ” harapnya,

Beliau menjelaskan bahwa dengan mendukung mustahik melalui program-program pemberdayaan ekonomi, pendidikan, dan kesehatan, kita tidak hanya meringankan beban mereka, tetapi juga memberikan kesempatan untuk mandiri secara finansial. Hal ini sejalan dengan tujuan pembangunan berkelanjutan untuk mengurangi kemiskinan dan mengurangi ketimpangan, ” ungkapnya,

Kata dia, Melalui sosialisasi ini, kami berharap semakin banyak pihak yang menyadari pentingnya peran zakat dalam mewujudkan masyarakat yang lebih adil dan sejahtera, “pungkasnya.(*)

{Khalikul Sakda}

Berita Terkait

Penyaluran BLT Dana Desa 2025 Sukses di Desa Gosong Telaga Barat: Harapan Baru Jelang Aidil Fitri 1446 H”
Kapolres Aceh Singkil Bersama Kodim 0109/03 Koramil Gunung Meriah Gelar Pembagian Takjil Secara Gratis
Penyaluran Perdana BLT Dana Desa 2025 di Desa Suka Damai Berlangsung Lancar, Beri Harapan Warga Saat Menjalankan Ibadah Puasa Menjelang Lebaran
Buka Puasa Bersama PT. PLB dan Rekan Media: Mempererat Silaturahmi dan Kebersamaan
Apresiasi Tinggi, UPTD Puskesmas Singkil Mende Berkomitmen Tingkatkan Pelayanan Kesehatan”
Jelang Idul Fitri, Pemerintah Kampung Lae Balno dan Kapolsek Danau Paris Bergerak Cepat: Tambal Jalan Berlubang Demi Keselamatan Pengendara
Delapan Camat Aceh Singkil Ditetapkan Ikut Pelatihan Kepamongprajaan di Jakarta
Ketua LAKI DPC Aceh Timur Saeful Anwar Desak Presiden-RI. Terkait Temuan BPK Aceh Timur Yang Nilai Rugikan Negara.

Berita Terkait

Jumat, 28 Maret 2025 - 18:26 WIB

Arini Ruth Yuni br Siringoringo dan Erika br Siringoringo Masih Berkeliaran Bebas Sebagai Tersangka

Jumat, 28 Maret 2025 - 17:48 WIB

Kapolri Pantau Jalur Mudik Via Udara

Jumat, 28 Maret 2025 - 17:16 WIB

Aset Desa Kampong Penjahitan Terbengkalai, PAM Air Bersih Tak Berfungsi: Warga Desak APH Usut Tuntas

Kamis, 27 Maret 2025 - 20:41 WIB

Sukses Penyaluran BLT Dana Desa Tahap Pertama di Desa Pea Bumbung Jelang Hari raya Aidil Fitri 1446 H

Senin, 24 Maret 2025 - 16:31 WIB

Agus Bicara Dengan Agus : Masih Dengan Pak Mentri Mas, Mantau Operasi Ketupat Pertama

Jumat, 21 Maret 2025 - 23:02 WIB

Sekretariat Baitul Mal Aceh Singkil Gelar Bukber dan Pererat Kebersamaan Staf di Desa Gosong Telaga Barat

Jumat, 21 Maret 2025 - 21:55 WIB

Jum’at Berkah: Satlantas Polres Pidie Jaya Sosialisasikan Tertib Berlalu Lintas dan Keselamatan Berkendara

Jumat, 21 Maret 2025 - 14:23 WIB

Polisi, Selalu Bagi Tajil Se Indonesia Guna Mendukung 3 Program Kapolri, Apa itu

Berita Terbaru

REGIONAL

Kapolri Pantau Jalur Mudik Via Udara

Jumat, 28 Mar 2025 - 17:48 WIB

NAGAN RAYA

Brimob Nagan Raya Salurkan Zakat Fitrah Jelang Idul Fitri 1446 H

Jumat, 28 Mar 2025 - 16:44 WIB