Sedihnya, Seorang Ayah Dianiaya Oknum Polisi Saat Berniat Menjemput Anak dan Istrinya Yang Diduga Berkeja di Pulau Samosir

DETIK ACEH

- Redaksi

Rabu, 5 Februari 2025 - 22:27 WIB

5051 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pancur Batu | Hiskia Sitepu warga Desa Namorih, Kecamatan Pancur Batu, Kabupaten Deli Serdang mendatangi rumah wartawan dan mengaku bahwa dirinya dianiaya oleh oknum Polisi diduga berpangkat Aipda berinisial Mar alis Rub yang bertugas di Polres Samosir pada beberapa waktu yang lalu.

Kejadian tersebut bermula saat Hiskia tidak lagi mendapati istrinya dirumahnya ditambah lagi dirinya mendapatkan kabar bahwa surat rumahnya sudah digadaikan kepada seorang istri dari oknum Polisi yang dulunya pernah bertugas di Polsek Pancur Batu.

ADVERTISEMENT

banner 300x250

SCROLL TO RESUME CONTENT

Mendapatkan informasi tersebut, Hiskia pun mencari tau keberadaan isrti dan anak anaknya melalui teman temannya, ia pun akhrinya mendapatkan kabar bahwa istrinya bersama anak anak nya berada di Pulau Samosir.

Dengan berbekal ongkos pas pasan dan nekat, Hiskia pun menaiki angkutan umum menuju Pulau Samosir kedatangannya tak lain ingin membawa pulang istri dan anak anaknya. Namun setelah tiba ditempat tujuan, Hiskia malah mendapati istri dan anak anaknya yang masi dibawa umur diduga dipekerjakan di sebuah rumah makan yang ia datangi di Pulau Samosir tersebut.

Melihat hal tesebut Hiskia pun lantas ingin membawa anak nya kembali ke rumahnya di Desa Namorih, namun saat itu istri Hiskia tidak setuju akan hal tersebut dan malahan bekakangan Hiskia mengaku dianiaya oleh oknum Polisi yang diduga mempekerjakan istrinya tersebut.

Tak hanya itu, Hiskia juga mengaku sempat disuruh masuk kerumah kosong diduga untuk dianiaya oleh pria suruhan oknum Polisi tersebut. Namun saat itu Hiskia mengaku tidak masuk kerumah kosong tersebut dikarenakan sudah melihat sejumlah pria berbadan tegap yang sudah mengepal ngepal tangannya di hadapan Hiskia pada waktu itu.

“Saya lupa itu tanggal berapa kejadiannya, namun saat itu kerah baju saya di tarik tangannya dan ada goresan di dada saya, saat itu semapat saya mendatangi Polres Samosir namun laporan saya ditolak, saat itu ada pria pangkatnya tiga emas di pundah yang menyuruh saya pulang, saya pun akhirnya pulang, saya kesal kenapa oknum Polisi itu sepertinya tidak suka saya datang membawa istri dan anak anak saya, anak saya masi dibawah umur dipekerjakan disitu, saya Tanya kepada anak saya sendiri dia dipekerjakan di situ,” ungkapnya, pada Senin 3 Februari 2025

Kapolres Samosir, AKBP Yogie Hariman saat di konfirmasi pada Selasa 4 Februari 2025 siang mengenai dugaan penganiayaan tersebut mengatakan agar permasalahan tersebut dilaporkan

“Silahkan dilaporkan ke SPKT olres dan Kasat Reskrim untuk progres penanganan perkara tersebut,” ungkapnya

 

Berita Terkait

Bukit Palano Diduga Rusak dan Alih Fungsi Akibat Galian C, Benarkah Pemkot Payakumbuh Masuk Angin?
Bea Cukai Tembilahan Serahkan Tersangka dan Barang Bukti Kasus Rokok Ilegal ke Kejaksaan Negeri Indragiri Hilir
Dalam sepekan Satresnarkoba Polres Gayo Lues berhasil Gagalkan Ratusan Kilogram Ganja Lintas Provinsi
Perbuatan Tragis Dan Tak Bermoral Pencabulan Anak Tiri, Berujung Kematian Istri di Kecamatan Tambang
Tim Polres Subulussalam Berhasil Meringkus Tiga Orang Diduga Pelaku Pembunuhan Di Desa Panglima Sahman
Diduga Gara-gara Dipukul Oknum Kepsek MTsN Lawe Sigala, Siswi Dibawah Umur Akhir Meninggal Dunia
Ali Basra Alias Nandong Buronan Tiga Tahun Diduga Sempat Melawan Petugas Saat Melakukan Penangkapan
Selain Bantah Memiliki Lokasi Judi, Koptu HB Ternyata Tidak Terlibat Dengan Kematian Sempurna Pasaribu

Berita Terkait

Jumat, 28 Maret 2025 - 18:26 WIB

Arini Ruth Yuni br Siringoringo dan Erika br Siringoringo Masih Berkeliaran Bebas Sebagai Tersangka

Jumat, 28 Maret 2025 - 17:48 WIB

Kapolri Pantau Jalur Mudik Via Udara

Jumat, 28 Maret 2025 - 17:16 WIB

Aset Desa Kampong Penjahitan Terbengkalai, PAM Air Bersih Tak Berfungsi: Warga Desak APH Usut Tuntas

Kamis, 27 Maret 2025 - 20:41 WIB

Sukses Penyaluran BLT Dana Desa Tahap Pertama di Desa Pea Bumbung Jelang Hari raya Aidil Fitri 1446 H

Senin, 24 Maret 2025 - 16:31 WIB

Agus Bicara Dengan Agus : Masih Dengan Pak Mentri Mas, Mantau Operasi Ketupat Pertama

Jumat, 21 Maret 2025 - 23:02 WIB

Sekretariat Baitul Mal Aceh Singkil Gelar Bukber dan Pererat Kebersamaan Staf di Desa Gosong Telaga Barat

Jumat, 21 Maret 2025 - 21:55 WIB

Jum’at Berkah: Satlantas Polres Pidie Jaya Sosialisasikan Tertib Berlalu Lintas dan Keselamatan Berkendara

Jumat, 21 Maret 2025 - 14:23 WIB

Polisi, Selalu Bagi Tajil Se Indonesia Guna Mendukung 3 Program Kapolri, Apa itu

Berita Terbaru

REGIONAL

Kapolri Pantau Jalur Mudik Via Udara

Jumat, 28 Mar 2025 - 17:48 WIB

NAGAN RAYA

Brimob Nagan Raya Salurkan Zakat Fitrah Jelang Idul Fitri 1446 H

Jumat, 28 Mar 2025 - 16:44 WIB